Bahan:
300 gram daging kambing, rebus sampai empuk
6 butir bawang merah
3 siung bawang putih
1 buah bawang bombay, iris tipis
1/2 buah paprika merah , hijau dan kuning, potong dadu
200 ml air putih
5 sendok makan kecap manis
1 sendok teh lada hitam kasar
1/2 sendok teh kaldu bubuk
Gaeam secukupnya
2 sendok makan margarin
1 sendok makan minyak goreng
Cara Membuat:
Panaskan margarin dan minyak goreng, tumis bawang merah dan bawang putih hingga layu dan harum.
Tambahkan bawang bombay.
Masukkan paprika dan aduk rata.
Masukkan daging kambing empuk, tambahkan kecap, lada hitam, kaldu dan garam, aduk sampai bumbu meresap.
Angkat dan sajikan.
No comments:
Post a Comment